Kamis, 15 September 2011

HARTA

HARTA ...itulah kata yg selalu dicari semua orang dan karena kata itu banyak orang kehilangan, baik itu kehilangan waktu, tenaga, keluarga, dan mungkin ada yg kehilangan akan Allah SWT(Audzubillah mihin dazlik)..

HARTA.... akibat KATA ini manusia dapat melakukan apapun demi mendapatkan harta karena mereka dengan harta mereka akan bahagia tapi tahukah karena kata ini banyak anak yang tak merasakan kasih sayang orang tua khususnya seorang ayah karena orang tua mereka sibuk untuk mencari harta dan berpikir dengan harta anak2 akan bahagia....



MAAF SAYA TIDAK MENYALAHKAN KEPADA MEREKA YANG BERPIKIR BAHWA HARTA DAPAT BUAT BAHAGIA.. SILAHKAN BILA BERPIKIR TAPI YANG SAYA RASA SAAT KELUARGA SAYA SEDANG BERKECUKUPAN HARTA SAYA TIDAK PERNAH MERASAKAN INDAHNYA KEBERSAMAAN DALAM KELUARGA DAN KASIH SAYANG... MAKA SAAT KELUARGA SAYA SEDANG JATUH EKONOMINYA SAYA BARU SADAR BAHWA PIKIRAN HARTA DAPAT MEMBUAT BAHAGIA ADALAH SALAH..

...



SEKARANG SAYA BERPIKIR HIDUP ITU LEBIH INDAH JIKA KITA MENCARI AGAR SAYA DAPAT MENINGGAL SECARA KHUSNUL KHOTIMAH KARENA DENGAN KITA BERPIKIR SEPERTI ITU MAKA KITA AKAN BERUSAHA AGAR HIDUP UNTUK LEBIH BAIK KARENA MATI, REJEKI DAN JODOH SUDAH ADA SEMENJAK KITA DIKANDUNGAN... JADI JANGAN PERNAH TAKUT KEHILANGAN HARTA TAPI TAKUTLAH KLO KITA KEHILANGAN WAKTU UNTUK BERIBADAH DAN BERBUAT BAIK

Tidak ada komentar:

Posting Komentar

thanx 4 ur comment